KEBIJAKAN PENGGUNA WEBSITE

KEBIJAKAN

Tujuan dari kebijakan penggunaan website yang kami sampaikan pada dasarnya adalah untuk memastikan bahwa semua pengguna situs LOKERMADIUN.COM memahami syarat dan ketentuan dibawah ini sebelum menggunakan website LOKERMADIUN.COM. Baca dengan teliti daftar kebijakan yang kami miliki dan pastikan untuk mematuhi dengan baik pokok-pokok dari kebijakan berikut:

  1. Pengunjung yang melihat, mengakses dan membuka situs atau halaman-halaman di website COM menyetujui dan terikat akan ketentuan dan persyaratan yang telah ditentukan oleh LOKERMADIUN.COM sebagaimana berikut.
  2. Apabila anda tidak ingin terikat dengan peraturan yang ditetapkan oleh COM maka demikian berarti Anda tidak diperkenankan untuk mengunjungi situs ini.
  3. Adapun Peraturan dan Ketentuan yang telah ditetapkan tersebut merupakan peraturan yang mengikat secara hukum antara pengunjung dengan website COM dan pemakaian nama LOKERMADIUN.COM menunjukkan penerimaan secara tegas terhadap peraturan ini.

Penggunaan Website

Segala isi yang terkandung di dalam website LOKERMADIUN.COM hanya digunakan untuk kepentingan informasi dan sarana edukasi. Isi yang ada dan ditampilkan dalam situs LOKERMADIUN.COM perlu diberikan pengertian bahwa informasi dan data yang kami sampaikan tidak sepenuhnya akurat 100% dan memerlukan konfirmasi terlebih dahulu kepada SNVT Penyediaan Perumahan Provinsi Jawa Timur.
Adapula sumber yang didapatkan dari majalah dan sebagian besar diperoleh dari internet. Maka dari itu, anda mungkin mendapati konten gambar yang juga terdapat di Google.
Gunakan Situs ini dengan risiko sendiri. Website LOKERMADIUN.COM atau Pihak lain yang terlibat dalam penciptaan, pembuatan, atau penerbitan Situs ini tidak bertanggung jawab atas segala kerugian langsung, tidak sengaja, konsekuensial, tidak langsung atau kerugian karena kena hukuman, yang diakibatkan oleh akses Anda terhadap website LOKERMADIUN.COM, atau penggunaan atas Situs ini. Ini termasuk kerusakan, atau virus yang mungkin menginfeksi peralatan komputer Anda. Tanpa membatasi ketentuan sebelumnya, segala sesuatu pada Situs ini disediakan untuk Anda ‘apa adanya’ tanpa jaminan isi atau jaminan keberhargaannya serta kesesuaiannya untuk tujuan tertentu, atau tidak ada jaminan bebas dari pelanggaran hukum.
Harap diperhatikan bahwa beberapa wilayah hukum tidak mengizinkan pengecualian dari jaminan yang tersirat, jadi pelajarilah hukum setempat.

 

KETENTUAN JASA

Pengunjung menyetujui bahwa website LOKERMADIUN.COM dapat merubah atau meningkatkan atau juga menghentikan layanan-layanan, laman-laman atau feature-feature yang terdapat di dalam isi website LOKERMADIUN.COM tanpa harus menunggu persetujuan ataupun memberikan informasi kepada para pengunjung.

HAK MILIK

Anda mengakui dan menyetujui bahwa website LOKERMADIUN.COM berisikan informasi hak milik dan rahasia termasuk merek dagang, merek jasa dan patent yang dilindungi oleh Undang-undang Hak Intelektual dan Perjanjian Hak Intelektual Internasional. Website LOKERMADIUN.COM memberikan wewenang kepada anda untuk melihat dan membuat salinan bagian dari isi tersebut untuk offline, pribadi dan kepentingan tidak untuk dikomersilkan. Isi kami tidak boleh dijual, diproduksi kembali atau diedarkan tanpa ada ijin tertulis. Segala merek dagang, merek jasa dan logo pihak ketiga adalah hak milik dari pemilik yang bersangkutan.
Segala hak lebih lanjut yang tidak diberikan secara khusus didalam perjanjian ini adalah dilindungi.


LINK

Di dalam website LOKERMADIUN.COM terdapat laman yang berisikan link yang merujuk ke website lain. LOKERMADIUN.COM tidak bertanggung jawab terhadap isi dari website yang dirujuk tersebut. Penggunaan link ini hanya diperuntukkan untuk kenyamanan dan penambahan informasi pengunjung saja.


IKLAN

Di dalam website LOKERMADIUN.COM terdapat iklan. LOKERMADIUN.COM tidak bertanggung jawab jika pengunjung melakukan klik terhadap iklan tersebut dan LOKERMADIUN.COM tidak bertanggung jawab terhadap isi dari iklan tersebut.


BERAKHIRNYA PERJANJIAN

Ketentuan perjanjian ini akan tetap berlaku sampai diakhiri oleh salah satu pihak tanpa adanya pemberitahuan sewaktu-waktu karena alasan apapun. Ketentuan yang ada tetap berlaku tidak dipengaruhi sebagai sebab akibat berakhirnya perjanjian.


PENOLAKAN JAMINAN

Anda mengerti dan menyetujui bahwa anda menggunakan website LOKERMADIUN.COM sepenuhnya atas resiko anda dan jasa kami diberikan seperti itu dan seperti yang tersedia. Website LOKERMADIUN.COM tidak membuat pernyataan atau jaminan yang terimplisit, pengesahan atau representasi dalam bentuk apapun untuk operasional website, informasi, isi, materi atau produk website LOKERMADIUN.COM.
Hal ini meliputi tetapi tidak terbatas pada jaminan mengenai ketepatan untuk tujuan tertentu dan tidak adanya pelanggaran dan jaminan bahwa akses ke atau pemakaian jasa bebas dari gangguan atau kekeliruan atau bahwa kesalahan akan diralat.

BATASAN TANGGUNG JAWAB

Anda mengerti dan menyetujui bahwa website LOKERMADIUN.COM dan semua anak perusahaan atau affiliasinya tidak bertanggung jawab terhadap segala kerugian langsung tidak langsung insidentil sebagai akibat atau ditirukan.
Hal ini meliputi tapi tidak terbatas pada kerugian atas keuntungan, gangguan usaha, reputasi usaha atau itikad baik kehilangan program atau informasi atau kerugian yang tidak nyata yang timbul akibat tersebut, atau penghentian secara tetap atau sementara dari jasa tersebut atau akses atas informasi tersebut atau penghapusan atau penghapusan atau korupsi atas isi atau informasi atau kegagalan untuk menyimpan isi atau informasi tersebut.

Batasan tersebut diatas berlaku apakah website LOKERMADIUN.COM telah diberitahukan atau tidak atau sudah menyadari kemungkinan kerugian tersebut atau tidak. Diwilayah hukum dimana batasan tanggung jawab terhadap kerugian sebagai akibat atau kerugian insidentil dibolehkan, maka tanggung jawab website terbatas pada yang diijinkan menurut Undang-undang.

Anda secara jelas mengerti dan menyetujui untuk menyerahkan kewilayah hukum sendiri dan pengadilan diwilayah hukum yang ditentukan sendiri oleh LOKERMADIUN.COM untuk menyelesaikan segala masalah hukum yang timbul dari perjanjian ini atau yang berhubungan dengan pemakaian website LOKERMADIUN.COM.
Jika pengadilan yang wilayah hukumnya diwebsite LOKERMADIUN.COM menyatakan bahwa ada ketentuan dari perjanjian tersebut yang tidak berlaku, maka ketentuan tersebut akan dihapus dari ketentuan tersebut, dan ketentuan yang lain tetap berlaku.


PERJANJIAN SECARA KESELURUHAN

Anda mengerti dan setuju bahwa ketentuan tersebut diatas merupakan perjanjian umum secara keseluruhan antara anda dan website LOKERMADIUN.COM. Anda wajib mentaati ketentuan dan persyaratan tambahan apabila anda memakai, membeli, mengakses jasa, jasa afiliasi atau isi atau materi pihak ketiga.

 

LAIN-LAIN

Ketidakmampuan atau kegagalan pengguna dalam melakukan akses homepage tidak dapat dijadikan alasan untuk menuntut, menggugat, maupun mengklaim LOKERMADIUN.COM, apabila ada kerugian yang menimpa pengguna.
Bahwa LOKERMADIUN.COM tidak bertanggung jawab kepada pengguna apabila terjadi penuntutan dari pihak lain atau suatu tindakan kerusakan, kecelakaan atau kerugian secara langsung atau tidak langsung yang terjadi atas penggunaan website LOKERMADIUN.COM

 

PERUBAHAN KETENTUAN

Website LOKERMADIUN.COM berhak untuk mengubah ketentuan-ketentuan ini sewaktu-waktu atas kebijakan kami sendiri dan tanpa pemberitahuan kepada anda.
Perubahan atas ketentuan kami berlaku pada tanggal perubahan itu dimasukkan dan kelanjutan anda memakai website LOKERMADIUN.COM, setelah perubahan terhadap ketentuan tersebut akan menjadi bukti persetujuan anda untuk terikat oleh ketentuan-ketentuan tersebut.

error: Content is protected !!